About

Hi :)

Libmin.com merupakan blog Iseng personal yang di buat pada 22 Januari 2011 *hehe lama juga yahh* dengan mengusung niche Tutorial, Bisnis, dan seputar Pendidikan,  yang di dalam tema tersebut saya juga membahas mengenai bisnis, agama dan Pembelajaran yang Insya Allah bisa bermanfaat untuk para pembaca .

Pada blog ini saya menulis hanya pada hari-hari tertentu saja ketika lagi mod nya, Karena saya mengelola tidak hanya 1 blog. Tapi jika kondisi saya dalam keadaan baik bisa saja saya menulis 3 hingga 4 kali dalam seminggu.

Namun mungkin, saya akan berusaha semaksimal mungkin, untuk bisa mengupdate artikel baru, jangan lupa komen dan share kalau bermanfaat untuk anda, terima kasih.


Salam,

Erikc A